Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2012

Kata Motivasi

Gambar
" Ayunkan Langkah Pertama. Allah SWT akan membantu kita menyelesaikan langkah berikutnya. "Teruslah menjadi orbit kebaikan karenainspirasimu adalah kekuatan untuk sesama. "Jangan pernah berhenti berbagi dan berjuang karena itulah bekalmu"

MANFAAT SHALAT DAN WUDHU

Gambar
WUDHU DAN KESEHATAN SEBAGAI BAGIAN SYARAT SAHNYA SHALAT Nah, sekarang mari kita bahas bersama-sama hubungan shalat terhadap kesehatan secara lebih rinci. Jika kita perhatikan dan renungkan gerakan-gerakan olah raga yang direkomendasikan para pakar kesehatan, hampir tercakup gerakan shalat. Makanya seperti halnya olah raga, gerakan shalat juga akan membantu mempeeringan kinerja jantung, memperlancar asupan oksigen ke dalam tubuh dan membuat otak menjadi segar. Shalat juga membantu kinerja jantung. Ia selalu bekerja tanpa henti mengatur sirkulasi darah dan mengalirkannya kepada semua organ tubuh. Hal yang dirasa paling berat dari kinerja jantung adalah bagaimana memompa dan mengalirkan darah menuju organ tubuh yang posisinya lebih atas dari jantung. Misalnya otak, mata, hidung, lisan dan sebagainya. Karena posisi jantung sendiri ada di rongga dada. Artinya dengan fungsi harus mengalirkan darah kepada daerah yang lebih tinggi, jantung harus bekerja keras melawan grav

Humor

Humor adalah sesuatu yang dapat membuat anda tertawa dan menghilangkan penat anda. Humor berfungsi sebagai stabilisator ketika hatimu gundah karena pekerjaan anda di kantor yang sangat gilaa.. Terdapat berbagai Pembacaaan humor yang dapat anda baca di Internet,,, Atau dapat anda download di sini

Melangkahlah dari masa lalu

Gambar
Jika Anda mengalami trauma pada masa lalu yang begitu membekas. Trauma ini lantas Anda gunakan sebagai 'kambing hitam' atas keterpurukan Anda saat ini. Anda terus terikat dengannya, meski itu menyakitkan. Bila Anda tak bisa lepas dari trauma, maka coba tanyakanlah hal ini pada diri Anda: "Berapa banyak luka lagi yang akan saya biarkan diderita oleh diri saya sendiri? Apakah trauma ini pantas menghancurkan seluruh sisa hidup saya? Siapa yang berkuasa disini, diri saya--ataukah trauma?" Perhatikanlah daun-daun yang mati dan berguguran dari pohon, ia sebenarnya memberikan hidup baru pada pohon. Bahkan sel-sel dalam tubuh kita pun selalu memperbaharui diri. Segala sesuatu di alam ini memberikan jalan kepada kehidupan yang baru dan membuang yang lama. Satu-satunya yang menghalangi kita untuk melangkah dari masa lalu adalah pikiran kita sendiri. Beban berat masa lalu, dibawa dari hari ke hari. Berubah menjadi